Digstraksi
Tidak ada hasil
View All Result
TULIS ARTIKEL
  • Beauty
  • Otaku
  • Entertainment
  • Film & Serial
  • Teknologi
  • Food
  • Traveling
  • Kesehatan
  • Hewan
  • Lifestyle
  • Lainnya
    • Alam
    • Bisnis
    • Biografi
    • Budaya
    • Buku
    • Edukasi
    • Esport
    • Finansial
    • Fashion
    • Gadget
    • Gaming
    • Horor
    • Hukum
    • Humor
    • Karir
    • Kriminal
    • Marketing
    • Misteri
    • Olahraga
    • Otomotif
    • Parenting
    • Psikologi
    • Relationship
    • Sains
    • Sejarah
    • Seni
    • Sosial
Digstraksi
Tidak ada hasil
View All Result
Home Otaku

Anime Pokemon yang Baru Tayang 14 April, Berikut Para Pengisi Suaranya

oleh RK Awan
17/03/2023
Anime Pokemon yang Baru Tayang 14 April, Berikut Para Pengisi Suaranya

Anime Pokemon merupakan salah satu dari sekian banyak karya dan produk perusahaan The Pokemon Company.

Sebagai informasi, perusahaan yang dalam Bahasa Jepang bertuliskan ” 株式会社ポケモン” itu telah berdiri sejak tahun 1998.

Perusahaan The Pokemon Company merupakan hasil kerjasama tiga perusahaan pemegang hak cipta waralaba Pokemon.

Tiga perusahaan tersebut adalah Nintendo, Game Freak, dan Creatures, yang mana ketiganya sama-sama merupakan perusahaan Jepang.

Tanggal Tayang dan Para Karakter Anime Pokemon yang Baru

Sebelumnya, telah ada kabar bahwa serial anime dari waralaba Pokemon terbaru ini akan tayang pada tanggal 14 April 2023.

Anime tentang pocket monster dan para pelatihnya ini akan tayang tiap hari Jumat, pukul 6:55 pagi waktu Jepang setempat.

Baca juga  Bukan Kerudung, Pakaian Tradisional Jepang Ini Mirip dengan Pakaian Muslimah

BacaJuga

Toko Akihabara Ini Wajibkan Pengunjung Menggunakan Parfum

Pembajakan Anime, Penegak Hukum Tiongkok Tangkap 4 Orang

Film Suzume Puncaki Box Office Tiongkok di Minggu Pertamanya

The Margaret Akan Berhenti Terbit Setelah 41 Tahun

Jepang Menjuarai WBC, Mangaka “Major” Buat Ilustrasi Spesial

Karakter-karakter seperti Fuecoco, Sprigatito, dan Quaxly yang tampil di video game Pokemen Scarlet dan Pokemon Violet akan tampil di serial anime ini.

Selain itu, akan tampil pula karakter Rayguaza yang merupakan Legendary Pokemon, dalam bentuk Shiny-nya.

Selain karakter-karakter yang sudah muncul “tampang”-nya, akan tampil juga karakter baru seperti Friede dan Captain Pikachu.

Baca juga  3 Rekomendasi Anime Genre Iyashikei, Yang Cocok Buat Healing Nonton!

Friede merupakan seorang profesor Pokemon, dan Captain Pikachu merupakan partner dari si profesor tersebut.

Duo tersebut akan turut bertarung bersama dengan protagonis anime ini, Liko dan Roy. Tentang dua tokoh utama ini, telah ada ulasan sebelumnya di situs Digstraksi ini.

Para Pengisi Suara yang Terlibat

Berikut ini adalah daftar beberapa seyuu atau pengisi suara yang terlibat dalam pembuatan anime ini:

  • Minori Suzuki sebagai Liko
  • Yuka Terasaki sebagai Roy
  • Taku Yashiro sebagai Friede
  • Ikue Otani sebagai Captain Pikachu atau Kapten Pikachu
  • Ayane Sakura sebagai Orio, tokoh yang menyukai hal-hal mekanis (dengan partner pokemon: Metagross)
  • Kenta Miyake sebagai Murdock, tokoh yang pandai memasak (dengan partner pokemon: Iwanko/Rockruff)
  • Kei Shindou sebagai Molly, tokoh spesialis medis (dengan partner pokemon: Lucky/Chansey)
  • Ikkyuu Juku sebagai Randoh, tokoh yang kemungkinan adalah seorang nelayan
  • Shun Horie sebagai Amejio, pemimpin Explorers, (dengan partner pokemon: Soublades/Ceruledge),
  • Kohsuke Tanabe sebagai Jil, anggota Explorers (dengan partner pokemon: Sidon/Rhydon)
  • Arisa Shida sebagai Konia, anggota Explorers (dengan partner pokemon: Golduck)
  • Yoshino Aoyama sebagai Kurumin, seorang streamer populer
Baca juga  10 Karakter Terkuat di Anime Fairy Tail

Berikut ini adalah video mengenai beberapa tokoh tersebut.

Tag: animecreaturesGame FreakjepangnintendoPokemonseiyuuThe Pokemon Companyvideo game
IKLAN

Baca Juga

Fist of the North Star Ulang Tahun ke 40, Gelar Pameran di Tokyo

Fist of the North Star Ulang Tahun ke 40, Gelar Pameran di Tokyo

oleh RK Awan
27 Maret 2023

...

Agensi Kim So Eun dan Song Jae Rim Bantah Rumor Kencan

Agensi Kim So Eun dan Song Jae Rim Bantah Rumor Kencan

oleh Salsabiela Meilawati
26 Maret 2023

...

Film Spy×Family Akan Tayang Pada 22 Desember 2023

Film Spy×Family Akan Tayang Pada 22 Desember 2023

oleh RK Awan
26 Maret 2023

...

KamiErabi

Ajak Yoko Taro, Fuji TV Ungkap Anime Baru ‘KamiErabi’

oleh Jason Yong
23 Maret 2023

...

Sakura Miko Twitter

Twitter Sakura Miko Tidak Bisa Di Akses, Minta Bantuan Elon

oleh Jason Yong
22 Maret 2023

...

Anime Solo Leveling

Anime Solo Leveling Siap Tayang Akhir Tahun Ini

oleh Jason Yong
22 Maret 2023

...

Blue Lock Jadi Inspirasi Turnamen Sepak Bola di Amerika Serikat

Blue Lock Jadi Inspirasi Turnamen Sepak Bola di Amerika Serikat

oleh RK Awan
21 Maret 2023

...

Konser BABYMETAL Indonesia

BABYMETAL Gelar Konser Pertama di Indonesia

oleh Jason Yong
16 Maret 2023

...

Sinopsis Anime My Happy Marriage Para Pemeran Anime My Happy Marriage

Anime My Happy Marriage Akan Tayang di Netflix, Berikut Sinopsis dan Pengisi Suaranya

oleh RK Awan
13 Maret 2023

...

Samehadaku

Pendiri Samehadaku, Situs Bajakan Anime Populer, Meninggal Dunia

oleh Jason Yong
13 Maret 2023

...

Terbaru

Prediksi St. Mirren vs Livingston di SPL, 1 April 2023

Prediksi St. Mirren vs Livingston di SPL, 1 April 2023

31 Maret 2023
Prediksi St. Johnstone vs Aberdeen di SPL, 1 April 2023

Prediksi St. Johnstone vs Aberdeen di SPL, 1 April 2023

31 Maret 2023
Prediksi Rangers vs Dundee United di SPL, 1 April 2023

Prediksi Rangers vs Dundee United di SPL, 1 April 2023

31 Maret 2023
Prediksi Kilmarnock vs Hearts di SPL, 1 April 2023

Prediksi Kilmarnock vs Hearts di SPL, 1 April 2023

31 Maret 2023
Prediksi Hibernian vs Motherwell di SPL, 1 April 2023

Prediksi Hibernian vs Motherwell di SPL, 1 April 2023

31 Maret 2023
  • ABOUT
  • CONTACT US
  • PRIVACY POLICY
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • BERITA GAME
© 2023 Digstraksi
Tidak ada hasil
View All Result
  • Alam
  • Beauty
  • Biografi
  • Bisnis
  • Budaya
  • Buku
  • Edukasi
  • Entertainment
  • Fashion
  • Film & Serial
  • Finansial
  • Food
  • Gadget
  • Gaming
  • Hewan
  • Horor
  • Hukum
  • Humor
  • Karir
  • Kesehatan
  • Kriminal
  • Lifestyle
  • Marketing
  • Misteri
  • Olahraga
  • Otaku
  • Otomotif
  • Parenting
  • Psikologi
  • Relationship
  • Sains
  • Seni
  • Sejarah
  • Sosial
  • Teknologi
  • Traveling

© 2023 Digstraksi