Game kedua hari pertama event MPL ID S9 yang lalu mempertemukan Bigetron Alpha melawan Zion Rebellion. Bigetron Alpha berhasil mengalahkan lawannya dengan skor 2-1 berkat kombo Johnson Renbo dan Kadita dengan Kyy yang super ciamik , Bro!.
Johnson yang di gunakan sama Renbo membuat publik takjuk dengan cara dia mengemudi dan mengendalikan hero ini saat di jalan sempit-sempit pun dia bisa menghindari.
Tentu saja, Renbo dengan Johnson menggunakan build item yang sulit untuk dibunuh karena defense armornya yang super duper tebal loh ya, guys!
Para user hero Tank Mobile Legends sudah pasti penasaran build item apa sih yang di pakek Renbo, kan?
Nah, buat kalian yang pasti penasaran dan langsung pengen coba build item Johnson yang kuat ala Renbo,
Kalian harus baca artikel ini sampai selesai !
Berikut Buill item Hero Johnson Ala Renbo !:
1. Tough Boots
Pertama, BTR Renbo membuat item Tough Boots, di mana Johnson akan mendapat tambahan +22 Magic Defense dan +40 Movement Speed.
Sepatu jenis ini ia gunakan karena menghadapi musuh yang punya Magic Damage di lanenya.
Tentu saja item ini menyesuaikan kembali dengan kebutuhanmu, ya.
2. Dominance Ice
Item jenis Dominance Ice berguna untuk mengurangi efek Heal dan Attack Speed.
Dominance Ice juga dapat menambah stat berupa +500 Mana, +70 Physical Defense dan 5% Movement Speed.
3. Athena’s Shield
Athena’s Shield dapat memberi atribut tambahan berupa +900 Health Points +2 Health Regeneration, dan +62 Magic Defense.
Kemudian untuk pasif uniknya, Athena’s Shield dapat mengurangi Magic Damage sebesar 25% selama 5 detik.
Item ini cocok buat kalian gunakan saat punya lawan yang banyak banget Magic Damage-nya, guys.
4. Antique Cuirass
Keempat masih ada item defense, yakni Antique Cuirass yang dapat menambah +920 HP, +54 Physical Defense dan +4 HP Regen.
Antique Cuirass juga memiliki pasif unik bernama Deter yang dapat mengurangi Physical Attack ketika terkena hit dari skill lawan.
5. Radiant Armor
Radiant Armor menjadi item kelima yang dipilih oleh Renbo untuk hero ini yang dilengkapi dengan atribut berupa +950 Health Points, +12 Health Regeneration, dan +52 Magic Defense.
Radiant Armor juga mempunyai pasif unik berupa Magic Damage Reduction sebanyak 3-10 selama 3 detik.
6. Blade Armor
Terakhir, untuk menambah kekuatan Johnson, Renbo benar-benar membuat hero Tank ini full Armor.
Dengan item Blade Armor, Physical Defense dari item ini bakal bertambah sebanyak +90.
Itulah Guys build item hero Johnson ala BTR Renbo di Mobile Legend, Build Paling Tebal dan susah untuk mati loh ya guys !