Cara Menonaktifkan IG Sementara Mudah Dan Tidak Ribet

Rajendra Maha Sadewa

Cara Menonaktifkan IG Sementara Mudah Dan Tidak Ribet

Kami akan tunjukan Cara Menonaktifkan , Mudah Dan Tidak Ribet Terbaru 2023, jadi baca artikel ini hingga selesai.

IG atau singkatan dari sebuah jejaring sosial yang berbasis foto dan cukup ramai dan digunakan banyak orang hingga sekarang.

Namun terkadang ada beberapa orang yang merasakan ada masalah dengan jejaring sosial IG tersebut yang membuatnya untuk berhenti bermain IG dengan alasan pribadi.

Nah, sekarang untuk kalian yang ingin tahu cara , mudah dan tidak Ribet terbaru, berikut kami berikan langkah-langkah tepat yang bisa kamu gunakan.

Cara Menonaktifkan IG dengan Mudah

Cara Menonaktifkan IG Sementara Mudah Dan Tidak Ribet

Sekarang langsung saja kita masuk pada pembahasan utama yaitu adalah cara menonaktifkan akun instagram kalian.

Dari semua metode yang ada cara ini adalah cara mudah, dengan syarat kamu bisa Log-in pada akun yang ingin kamu nonaktifkan.

  1. Buka Aplikasi Instagram
  2. Masuk ke Profil Anda, pastikan sudah berada di akun yang ingin kamu hapus, pilih profile atau profil.
  3. Buka Pengaturan dengan ketuk ikon tiga garis-garis di pojok kanan layar.
  4. Pilih “Pengaturan” atau “Settings”
  5. Kemudian masuk ke “Account Center” menu akun pokoknya.
  6. Setelah masuk Account Center kamu pilih “personal Detail”.
  7. Dalam menu Personal Detail ada pilihan “Account Ownership and Control” atau pilihan ke 4.
  8. Lalu kamu akan melihat 2 menu lagi dan salah satunya adalah “Menonaktifkan” atau “Deactivation or Deletion”.
  9. Kemudian pilih akun yang ingin kamu Nonaktifkan, lalu pilih Nonaktifkan atau Hapus lalu klik lanjut.
  10. Kamu akan disuruh memasukan password kamu, masukan password kamu.
  11. Isi alasan kenapa kamu menonaktifkan akunmu, (pilihan apapun bisa) lanjut.
  12. Dan terakhir ada 2 pilihan Nonaktifkan Akun atau Batal, tinggal pilih Nonaktifkan dan sekarang akun instagram kamu telah Non-aktif.

Kamu bisa aktifkan kembali akunmu hanya tinggal login kembali dan Akun yang kamu non aktifkan akan kembali aktif.

Memang ada begitu banyak cara untuk menonaktifkan akun termasuk melalui opsi bantuan yang diberikan oleh Instagram.

Tetapi dari semua cara, Cara diatas adalah cara yang paling mudah dan simpel untuk menonaktifkan akun Instagram kalian.

Itu tadi adalah Cara Menonaktifkan IG dengan mudah tidak pakai ribet terbaru 2023 yang bisa kamu gunakan sekarang juga!.

Follow Digstraksi di Google News

Baca Juga

Rekomendasi