Digstraksi
Tidak ada hasil
View All Result
TULIS ARTIKEL
  • Beauty
  • Otaku
  • Film & Serial
  • Teknologi
  • Food
  • Traveling
  • Parenting
  • Kesehatan
  • Hewan
  • Lifestyle
  • Relationship
  • Entertainment
Digstraksi
Tidak ada hasil
View All Result
Home Olahraga

Intip Kemegahan Stadion St. James Park, Rahasia Dibalik Keuntungan Newcastle United

oleh oktavian adhi pratama
06/08/2022

Setiap klub sepakbola profesional pasti memiliki kandang berupa stadion masing-masing. Dan setiap stadion memiliki karateristik bangunan yang berbeda-beda dengan stadion lain.

Newcastle United klub kontestan Liga Inggris yang memiliki stadion utama St. James Park, memiliki keunikan tersendiri dan juga fakta unik yang patut kita tahu.

BacaJuga

Jadwal Penutupan Bursa Transfer Eropa di Bulan Januari 2023

Hasil Southampton vs Newcastle United di Semifinal Leg 1 Carabao Cup

Ivan Fresneda Menjadi Buruan Newcastle, Arsenal, dan Dortmund

6 Fakta tentang Kartu Putih Pertama dalam Sepak Bola

Gareth Bale Pastikan Ikuti Turnamen Golf Profesional PGA Tour

Namun tidak banyak yang tahu, jika pembangunan stadion sedemikian rupa, terkadang sengaja di bangun dengan berbagai intrik agar tim tuan rumah tetap diuntungkan.

Ada beberapa rahasia menarik dari stadion St. James Park markas klub Newcastle United ini yang belum banyak yang tahu :

1. Kemiringan Lapangan

Lapangan sepakbola mayoritas dibuat dengan datar agar pergerakannya bola menjadi lancar. Namun tahukan anda jika stadion St. James Park milik Newcastle United ini memiliki lapangan yang sedikit miring dan tidak datar.

Hal ini sebenernya memang disengaja oleh kontrak nya yang bertujuan agar lebih menguntungkan tim tuan rumah.

Kemiringan sekitar 5° terjadi di bagian lapangan yang akan dipergunakan lawan ketika babak kedua pertandingan berlangsung.

Ketika dibabak kedua adalah momen dimana tim kebanyakan terkuras staminanya. Namun hal ini berbanding terbalik dengan tim tuan rumah yang diuntungkan dengan arah bola karena lapangan yang menurun.

Sementara tim lawan akan disulitkan dengan konidi kemiringan lapangan yang akan menanjak ketika di babak kedua.

Mereka mengalami saat-saat melelahkan diparuh waktu kedua, dimana ia harus menghadapi perlawanan tim tuan rumah yang secara tempat di untungkan dengan arah bola yang menurun.

Tim lawan akan kesulitan ketika dalam fase melelahkan ,harus berjibaku dengan kondisi lapangan yang menanjak, tentunya ini akan menghambat pergerakan bola ke gawang tim tuan rumah.

2. Bangku cadangan atau bench pemain cadangan dan official

Jika kita melihat setiap bangku cadangan maupun kursi pelatih dan official terlihat tidak ada perbedaannya, namun faktanya di stadion St. James Park ini, ada perbendaan yang cukup mencolok, dimana kursi bench cadangan milik tuan rumah terlihat lebih mewah dan empuk tentunya ini berpengaruh pada sisi kenyamanannya.

IKLAN

Sementara dikursi bench cadangan tim lawan atau tim tamu, akan terlihat bagaimana fasilitas yang disediakan tentunya jelas berbeda dengan tim tuan rumah, dimana kursi yang terlihat lebih keras dan tentunya tidak nyaman sekali dipergunakan.

Adapaun juga tidak adanya alat penghangat ketika musim dingin tiba, dimana di bench cadangan banyak yang merasa kedinginan dan tentunya hal tersebut berbeda dengan bench tim tuan rumah yang lebih hangat dan dilengkapi dengan fasilitas listrik.

3. Ruang Ganti Pemain

Selain itu, ruang ganti pemain juga tak sedemikian rupa antara tim tuan rumah dengan tim tamu atau tim lawan. Dimana ruang ganti tim tuan rumah terlihat lebih bagus ,dengan fasilitas yang mumpuni.

Sementara untuk ruang ganti tim lawan atau tim tamu, terlihat biasa saja dan bahkan sempit, para pemain dan offisial pun harus duduk berdesakan satu sama lain.

Nah itu tadi beberapa hal menarik dari stadion St. James Park markas dari klub Newcastle United yang cukup mencengangkan.

Beberapa stadion memang sengaja dirancang untuk lebih banyak menguntungkan tim tuan rumah, memang hal tersebut mungkin sebagai upaya untuk menjatuhkan tim lawan atau tim tamu.

Tag: newcastle unitedsepakbolast. james parkStadion

Baca Juga

Jakub Kiwior Resmi Dibeli Arsenal dengan Harga 325-390 Miliar Rupiah

Jakub Kiwior Resmi Dibeli Arsenal dengan Harga 325-390 Miliar Rupiah

oleh RK Awan
24 Januari 2023

...

Hasil Pays de Cassel vs PSG Piala Prancis Cope de France

Pays de Cassel vs PSG, Kalah 0-7, Pays de Cassel Wujudkan Harapan Mereka

oleh RK Awan
24 Januari 2023

...

Frank Lampard Resmi Dipecat Everton Karena Hasil Buruk

Frank Lampard Resmi Dipecat Everton Karena Hasil Buruk

oleh RK Awan
23 Januari 2023

...

Pays de Cassel Berkesempatan Melawan PSG di Piala Prancis, Para Pemainnya Menangis Bahagia

Pays de Cassel vs PSG di Piala Prancis, Para Pemainnya Menangis Bahagia

oleh RK Awan
23 Januari 2023

...

Hasil Laga Bigmatch Liverpool vs Chelsea di Premier League 2022 23 Pekan ke 21

Hasil Laga Bigmatch Liverpool vs Chelsea di Premier League 2022/23 Pekan ke 21

oleh RK Awan
21 Januari 2023

...

Mantan Petinggi Juventus Dihukum Dilarang Terlibat dalam Sepak Bola Karena Skandal Keuangan

Mantan Petinggi Juventus Dihukum Dilarang Terlibat dalam Sepak Bola Karena Skandal Keuangan

oleh RK Awan
21 Januari 2023

...

Everton Ingin Meminjam Anthony Elanga, MU Menolak

Everton Ingin Meminjam Anthony Elanga, MU Menolak

oleh RK Awan
20 Januari 2023

...

Facundo Pellistri Diminati Klub Brazil Flamengo Untuk Dipinjam dari MU

Facundo Pellistri Diminati Klub Brazil Flamengo Untuk Dipinjam dari MU

oleh RK Awan
20 Januari 2023

...

Harry Souttar Tetap Diburu Leicester Setelah Tawaran 186,7 Miliar Ditolak

Harry Souttar Tetap Diburu Leicester Setelah Tawaran 186,7 Miliar Ditolak

oleh RK Awan
20 Januari 2023

...

Danny Ings Resmi Dibeli West Ham dengan Harga 280 Miliar Rupiah

Danny Ings Resmi Dibeli West Ham dengan Harga 280 Miliar Rupiah

oleh RK Awan
19 Januari 2023

...

Lainnya

Terbaru

5 Skincare Wajib Pria, Anti Ribet!

5 Skincare Wajib Pria, Anti Ribet!

27 Januari 2023
4 Manfaat SNAP Bank Indonesia Bagi Pemilik Usaha

4 Manfaat SNAP Bank Indonesia Bagi Pemilik Usaha

27 Januari 2023
Asnawi Mangkualam Gabung Jeonnam Dragons, Berapa Gajinya?

Asnawi Mangkualam Gabung Jeonnam Dragons, Berapa Gajinya?

27 Januari 2023
23 Arane Gaman Kewan atau Senjata Hewan dalam Bahasa Jawa

23 Arane Gaman Kewan atau Senjata Hewan dalam Bahasa Jawa

27 Januari 2023
Profil dan Biodata Chef Renatta, Juri MasterChef Indonesia

Profil dan Biodata Chef Renatta, Juri MasterChef Indonesia

27 Januari 2023
  • ABOUT
  • CONTACT US
  • PRIVACY POLICY
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • BERITA GAME
© 2022 Digstraksi
Tidak ada hasil
View All Result
  • Alam
  • Beauty
  • Biografi
  • Bisnis
  • Budaya
  • Buku
  • Edukasi
  • Entertainment
  • Fashion
  • Film & Serial
  • Finansial
  • Food
  • Gadget
  • Gaming
  • Hewan
  • Horor
  • Hukum
  • Humor
  • Karir
  • Kesehatan
  • Kriminal
  • Lifestyle
  • Marketing
  • Misteri
  • Olahraga
  • Otaku
  • Otomotif
  • Parenting
  • Psikologi
  • Relationship
  • Sains
  • Seni
  • Sejarah
  • Sosial
  • Teknologi
  • Traveling

© 2022 Digstraksi