Dalam Game Haze Reverb, pemain dihadapkan pada pertarungan melawan makhluk asing yang menyerang Bumi, dimana untuk mengalahkan musuh yang sangat kuat, pemain perlu merakit tim karakter khusus dengan kekuatan gigantification.
Salah satu cara untuk mempercepat perjalanan dalam game ini adalah dengan menggunakan kode Haze Reverb, yang memberikan berbagai item berharga, seperti uang untuk meningkatkan kemampuan unitmu.
- 28 Desember UPD – Cek Kode Terbaru!
Daftar Kode Redeem Haze Reverb (Desember 2024)
- CWCX0401
Saat pertama kali memulai permainan, pemain akan diberikan beberapa unit dasar, meskipun unit ini cukup baik untuk memulai, seiring berjalannya waktu, musuh yang lebih kuat akan muncul.
Oleh karena itu, pemain perlu terus merangkai dan meningkatkan unit-unit baru untuk menghadapinya, untuk mendapatkan lebih banyak sumber daya dari awal permainan, kode redeem Haze Reverb ini akan sangat berguna, terutama bagi pemain pemula.
Cara Menggunakan Kode Haze Reverb
Menggunakan kode dalam Haze Reverb sangat mudah, bahkan lebih sederhana dibandingkan dengan sebagian besar permainan RPG Gacha lainnya, jika tertarik menggunakan kode diatas, dibawah ini adalah langkah-langkahnya.
- Jalankan permainan Haze Reverb dan selesaikan tutorial singkat jika Anda belum melakukannya.
- Setelah berada di layar lobby, buka pengaturan dengan mengklik ikon setting di pojok kanan atas.
- Pilih opsi Redeem Code.
- Masukkan kode yang Anda miliki
- Klik Redeem untuk menerima hadiah yang sesuai.
Cara Mendapatkan Lebih Banyak Kode Haze Reverb
Untuk mendapatkan lebih banyak kode, pemain dapat mengikuti akun media sosial resmi Haze Reverb, karena pengembang sering membagikan kode gratis di sana.
Jadi, jangan ragu untuk mulai menukarkan kode sekarang dan nikmati berbagai keuntungan yang ditawarkan langsung, download dan mainkan Haze Reverb sekarang juga di Android & iOS!