Maja Salvador, 5 Rekomendasi Film yang Wajib Ditonton

Jason Yong

Maja Salvador, 5 Rekomendasi Film yang Wajib Ditonton

yang telah mencoba berbagai jenis profesi seperti  aktris, penari, penyanyi, model, pemandu acara, dan hingga menjadi seorang produser. 

Bagi anda yang penasaran bagaimana sosok Maja Salvador memerankan perannya dalam film, inilah rekomendasi karyanya  membuat anda lebih dekat melalui film yang wajib kamu saksikan.

5 Film Maja Salvador yang Wajib di Nonton!

1. Wildflower (2022)

Maja Salvador, 5 Rekomendasi Film yang Wajib Ditonton
Source; Jojlitorenzo.com

Film Wildflower ini menceritakan seorang pewaris cantik yang bernama Ivy, ia juga  memimpin pengejaran untuk keadilan dari sebuah kasus.

Perjuangan itu untuk melawan Ardiente, Ivy ingin mengungkap kebenaran di balik kematian orang tuanya.

Kisah film ini akan mempersembahkan cerita yang beragam, kasus keluarga yang memanas, menciptakan perasaan menonton yang membara.

Karakter yang kuat dan plot yang penuh kejutan, “Ivy Aguas” sukses membuat penonton terhibur.

2. The Killer Bride (2019)

Maja Salvador, 5 Rekomendasi Film yang Wajib Ditonton
Source; IMDB.com

Killer Bride mengisahkan sebuah kota Las Espadas yang memiliki takhayul dan dipercaya oleh para menduduknya. Kota itu sudah lama dihantui oleh hantu Pengantin Pembunuh.

Semua penduduk Las Espadas pernah bertemu dengan hantu wanita itu. Mereka menunggu untuk membalas dendam kepada orang lain. Apakah misteri hantu bisa terpecahkan?

3. Ina, Kapatid, Anak (2019)

Maja Salvador, 5 Rekomendasi Film yang Wajib Ditonton
Source; IMDB.com

Film dari Ina, Kapatid, Anak ini mengisahkan seorang wanita bernama Margaux. Ia hampir menjadi korban pelecehan saat ia sedang tak sadarkan diri. Hal itu membuatnya kaget dan merasa frustasi,

Celyn yang merupakan teman dekatnya, membiarkan Margaux untuk tinggal sementara bersamanya. Namun permasalah muncul saat teman lainnya Beatrice dan Lucas ingin menjauhkan Margaux dari Celyn.

Hal ini membuat ketegangan di antara mereka. Film ini akan mempersembahkan cerita penuh konflik di tengah eratnya persahabatan.

4. Ang Probinsyano (2015)

Maja Salvador, 5 Rekomendasi Film yang Wajib Ditonton
Source; IMDB.com

Film Ang Probinsyano menceritakan seorang gadis bernama Cardo Dalisay yang memimpin perlawanan gelombang teroris, dan pengedar narkoba.

Film ini memberikan kisah aksi dan ketegangan dari Cardo yang berjuang untuk menjaga keadilan. Dengan keberanian dan dedikasi, ia menjadi pelindung bagi masyarakatnya.

Saat ia melakukan pekerjaannya, ia menghadapi berbagai ancaman. Dari drama ini akan menggambarkan perjalanan heroik seorang pahlawan modern.

5. Bridges of Love (2015)

Maja Salvador, 5 Rekomendasi Film yang Wajib Ditonton
Source; IMDB.com

Film Bridges of Love mengisahkan kehidupan dua bersaudara, Gael dan Carlos. Namun, nasib naas membuat mereka harus mengalami kecelakaan.

Keduanya harus berusaha untuk menjalani agar dapat hidup bersama-sama. Cerita film ini penuh dengan emosi dan kekuatan keluarga untuk mengajarkan kesetiaan.


Inilah 5 karya miliki Maja Salvado yang dapat disaksikan dengan bersantai. Maja terus memberikan yang terbaik untuk karyanya. Jangan lewatkan karya-karya spektakuler dari Maja Salvador.

Simak informasi terkait dengan film rekomendasi dari Maja Salvador dengan menggunakan tautan yang Digstraksi berikan!

Follow Digstraksi di Google News

Baca Juga

Rekomendasi