Digstraksi
Tidak ada hasil
View All Result
TULIS ARTIKEL
  • Beauty
  • Otaku
  • Film & Serial
  • Teknologi
  • Food
  • Traveling
  • Parenting
  • Kesehatan
  • Hewan
  • Lifestyle
  • Relationship
  • Entertainment
Digstraksi
Tidak ada hasil
View All Result
Home Olahraga

Peraturan FIFA di Piala Dunia 2022 Untuk Menentukan Tim Mana yang Lolos ke Babak Sistem Gugur

oleh RK Awan
28/11/2022
peraturan FIFA babak KO Piala Dunia 2022

Piala Dunia yang digelar oleh FIFA tentu dijalankan berdasarkan peraturan FIFA yang berlaku di kompetisi Piala Dunia, termasuk Piala Dunia edisi saat ini yaitu Piala Dunia 2022 di Qatar.

IKLAN

Pada artikel kali ini, penulis akan menguraikan peraturan FIFA untuk menentukan siapa timnas peserta Piala Dunia 2022 yang berhak lolos dari babak penyisihan grup ke babak sistem gugur atau knock-out.

BacaJuga

Jadwal Penutupan Bursa Transfer Eropa di Bulan Januari 2023

Hasil Southampton vs Newcastle United di Semifinal Leg 1 Carabao Cup

Hasil Bayern Munich vs Koln dan 3 Laga Lain Bundesliga Pekan 17 2022/2023

Ivan Fresneda Menjadi Buruan Newcastle, Arsenal, dan Dortmund

6 Fakta tentang Kartu Putih Pertama dalam Sepak Bola

IKLAN

Peraturan FIFA berjudul “REGULATIONS FIFA World Cup Qatar 2022™” ini bersumber dari website resmi FIFA, yang juga dapat pembaca download atau unduh di link ini.

IKLAN

Peraturan FIFA Piala Dunia

Peraturan tim yang berhak lolos dari babak penyisihan grup ke babak sistem gugur atau knock-out ini ada di Pasal ke 12 pada “REGULATIONS FIFA World Cup Qatar 2022™”.

Sebelum masuk ke bahasan, berbicara mengenai peraturan sepak bola, pembaca mungkin tertarik juga membaca artikel-artikel lainnya di situs Digstraksi berikut ini:

  • Sejarah Sepak Bola Modern: Pendirian FA dan Perundingan Peraturan Sepak Bola di Freemasons’ Tavern
  • Freemasons’ Tavern, Gedung Freemason Kuno Tahun 1775 Tempat Lahirnya Sepak Bola, Tempat Organisasi Anti Perbudakan, Lembaga Alkitab, dan Lain-Lain

Peraturan FIFA di Piala Dunia 2022 Penentu Tim Mana yang Lolos ke Babak Sistem Gugur

Seluruh tim nasional peserta Piala Dunia 2022 wajib menyelesaikan seluruh laga yang dijadwalkan, yaitu tiga laga melawan timnas lain yang tergabung dalam satu grup.

Setelah babak penyisihan selesai, dua tim teratas di tabel klasemen yang memperoleh poin tertinggi berhak lolos ke babak selanjutnya yaitu babak sistem gugur atau babak knock-out.

Badge FIFA Referee 2022 Peraturan FIFA Piala Dunia
Badge FIFA Referee 2022. Sumber: wikimedia

Bagaimana bila ada dua atau lebih timnas yang memiliki poin sama? Berikut adalah langkah-langkah yang ditentukan oleh FIFA.

Langkah yang pertama ditulis merupakan langkah yang dipakai pertama kali. Bila dua atau lebih tim masih memiliki kriteria yang sama, maka digunakan langkah kedua, dan seterusnya.

• Langkah 1:

(a) jumlah poin terbesar yang diperoleh di semua pertandingan grup;

(b) jumlah selisih gol di semua pertandingan grup;

(c) jumlah gol terbesar yang dicetak di semua pertandingan grup.

Sebagai informasi menurut penafsiran penulis, pada langkah (a) misalnya terdapat kasus di mana ada dua tim atau lebih yang memiliki nilai sama yaitu 3 poin.

Tim-tim yang memiliki nilai 3 poin tersebut, bisa mereka peroleh dari hasil 1 kali menang (+3 poin) dan 3 kali imbang (+1 poin, +1 poin, +1 poin).

Tim yang berhak lolos adalah tim yang mempunyai poin terbesar yang diperoleh di pertandingan grup, atau dalam contoh di atas adalah tim yang berhasil mencatatkan 1 kali kemenangan.

Stéphanie Frappart, wasit kebangsaan Prancis
Stéphanie Frappart, wasit wanita berkebangsaan Prancis yang bertugas di Piala Dunia 2022. Sumber: wikimedia

• Langkah 2:

Apabila setelah menggunakan langkah 1 namun dua atau lebih tim masih memiliki kriteria yang sama, maka peringkat mereka akan ditentukan sebagai berikut:

(d) jumlah poin terbesar yang diperoleh dalam pertandingan grup antara tim yang bersangkutan;

(e) keunggulan selisih gol yang dihasilkan dari pertandingan grup antara tim yang bersangkutan;

(f) jumlah gol terbesar yang dicetak di semua pertandingan grup antar tim yang bersangkutan;

(g) skor perilaku sportifitas tim tertinggi terkait dengan jumlah kartu kuning dan merah yang mereka peroleh:
– kartu kuning: minus 1 poin
– kartu merah tidak langsung (akibat dua kartu kuning): minus 3 poin
– kartu merah langsung: minus 4 poin
– kartu kuning dan kartu merah langsung: minus 5 poin

Proses pengurangan di atas hanya akan diterapkan salah satunya saja untuk tiap pemain dalam satu pertandingan yang mereka mainkan.

Tim dengan jumlah poin terbanyak akan diberi peringkat tertinggi dan seterusnya.

(h) pengundian oleh FIFA.

Sehubungan dengan langkah kedua, semua tim yang terkena dampak akan ditentukan peringkatnya dengan menggunakan kriteria (d) sampai (g) secara berurutan.

Tag: fifagolklasemenperaturan sepak bolaPiala Duniapiala dunia 2022sepak bolasepakbolawasit
IKLAN

Baca Juga

Gareth Bale Pastikan Ikuti Turnamen Golf Profesional PGA Tour

Gareth Bale Pastikan Ikuti Turnamen Golf Profesional PGA Tour

oleh RK Awan
24 Januari 2023

...

Jakub Kiwior Resmi Dibeli Arsenal dengan Harga 325-390 Miliar Rupiah

Jakub Kiwior Resmi Dibeli Arsenal dengan Harga 325-390 Miliar Rupiah

oleh RK Awan
24 Januari 2023

...

Hasil Pays de Cassel vs PSG Piala Prancis Cope de France

Pays de Cassel vs PSG, Kalah 0-7, Pays de Cassel Wujudkan Harapan Mereka

oleh RK Awan
24 Januari 2023

...

Frank Lampard Resmi Dipecat Everton Karena Hasil Buruk

Frank Lampard Resmi Dipecat Everton Karena Hasil Buruk

oleh RK Awan
23 Januari 2023

...

Pays de Cassel Berkesempatan Melawan PSG di Piala Prancis, Para Pemainnya Menangis Bahagia

Pays de Cassel vs PSG di Piala Prancis, Para Pemainnya Menangis Bahagia

oleh RK Awan
23 Januari 2023

...

Hasil Laga Bigmatch Liverpool vs Chelsea di Premier League 2022 23 Pekan ke 21

Hasil Laga Bigmatch Liverpool vs Chelsea di Premier League 2022/23 Pekan ke 21

oleh RK Awan
21 Januari 2023

...

Mantan Petinggi Juventus Dihukum Dilarang Terlibat dalam Sepak Bola Karena Skandal Keuangan

Mantan Petinggi Juventus Dihukum Dilarang Terlibat dalam Sepak Bola Karena Skandal Keuangan

oleh RK Awan
21 Januari 2023

...

Everton Ingin Meminjam Anthony Elanga, MU Menolak

Everton Ingin Meminjam Anthony Elanga, MU Menolak

oleh RK Awan
20 Januari 2023

...

Facundo Pellistri Diminati Klub Brazil Flamengo Untuk Dipinjam dari MU

Facundo Pellistri Diminati Klub Brazil Flamengo Untuk Dipinjam dari MU

oleh RK Awan
20 Januari 2023

...

Harry Souttar Tetap Diburu Leicester Setelah Tawaran 186,7 Miliar Ditolak

Harry Souttar Tetap Diburu Leicester Setelah Tawaran 186,7 Miliar Ditolak

oleh RK Awan
20 Januari 2023

...

Lainnya

Terbaru

7 Aplikasi E-Wallet Terbaik di Indonesia Tahun 2023

7 Aplikasi E-Wallet Terbaik di Indonesia Tahun 2023

26 Januari 2023
Asnawi Mangkualam Bahar Jalani Tes Medis Jeonnam Dragons

Asnawi Mangkualam Bahar Jalani Tes Medis Jeonnam Dragons

26 Januari 2023
Morgan Schneiderlin ex MU Diincar Klub Australia Western Sydney

Morgan Schneiderlin ex MU Diincar Klub Australia Western Sydney

26 Januari 2023
Barcelona vs Real Sociedad di Perempat Final Copa del Rey 2023

Barcelona vs Real Sociedad, 1-0 di Perempat Final Copa del Rey 2023

26 Januari 2023
Nottingham Forest vs MU di Carabao Cup Semifinal 2023

Nottingham Forest vs MU, 0-3 di Carabao Cup Semifinal 2023

26 Januari 2023
IKLAN
  • ABOUT
  • CONTACT US
  • PRIVACY POLICY
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • BERITA GAME
© 2022 Digstraksi
Tidak ada hasil
View All Result
  • Alam
  • Beauty
  • Biografi
  • Bisnis
  • Budaya
  • Buku
  • Edukasi
  • Entertainment
  • Fashion
  • Film & Serial
  • Finansial
  • Food
  • Gadget
  • Gaming
  • Hewan
  • Horor
  • Hukum
  • Humor
  • Karir
  • Kesehatan
  • Kriminal
  • Lifestyle
  • Marketing
  • Misteri
  • Olahraga
  • Otaku
  • Otomotif
  • Parenting
  • Psikologi
  • Relationship
  • Sains
  • Seni
  • Sejarah
  • Sosial
  • Teknologi
  • Traveling

© 2022 Digstraksi